Ekonomi untuk Kita

Dunia Ekonomi tidak dapat lepas dari kehidupan manusia, Etika-Etika pun sangat diperlukan agar tidak terjadi penyimpangan.


Hyundai Motor Company (HMCadalah sebuah perusahaan otomotif yang merupakan divisi dariHyundai Kia Automotif Group dan merupakan produsen mobil terbesar di Korea Selatan. Perusahaan ini didirikan oleh Chung Ju-yung dan bermarkas di Yangjae-dong, Seocho-gu, Seoul. Perusahaan otomotif ini berkembang di Korea Selatan dan bahkan sanggup menembus pasar internasional yang sebelumnya dikuasai oleh pabrikan otomotif Jepang. Perusahaan ini juga merupakan produsen enam besar dunia dan mengoperasikan fasilitas produksi Mobil terintegrasi terbesar dunia di Ulsan, Korea Selatan.
Hyundai berarti "zaman sekarang".




Visi
Kami mengumumkan "Inovasi untuk Pelanggan" sebagai visi jangka panjang dengan lima strategi inti: orientasi global, menghormati nilai-nilai kemanusiaan, kepuasan pelanggan, inovasi teknologi, dan penciptaan budaya. Keinginan Kami menciptakan budaya mobil pertama yang menempatkan pelanggan melalui pengembangan yang berpusat pada manusia dan ramah lingkungan dengan inovasi Teknologi.
Misi
Berdasarkan rasa hormat terhadap martabat manusia, kita melakukan upaya untuk memenuhi harapan dari semua stakeholder, termasuk pelanggan dan mitra bisnis dengan cara:
  • Membangun hubungan yang konstruktif antara manajemen, tenaga kerja, para eksekutif dan karyawan,
  • Fokus pada nilai-nilai perusahaan kami berkomunikasi baik secara internal maupun eksternal, dan mendapatkan kepercayaan dari semua stakeholder,
  • Secara berkesinambungan menyediakan produk dan jasa yang berkualitas tinggi serta memenuhi kebutuhan pelanggan melalui program pemasaran yang terbaik
  • Mengembangkan karyawan yang berkompeten dengan menciptakan lingkungan kerja yang baik untuk mendukung tercapainya kepuasan pelanggan
  • Memperkuat kolaborasi dengan produsen, dealer utama dan dealer-dealer melalui komunikasi dan kerjasama yang lebih baik
Sumber : http//Indonesia.Hyundai-motor.com
2. Visi dalam Hyundai Motor Company termasuk strategik karena telah dapat dipahami oleh semua pihak organisasi. Di dalam misi pun di jelaskan hal-hal yang yang dilakukan agar semua visi-visi dapat tercapai.
3. Dalam pernyataan misi telah dapat seluruhnya menjawab semua apa yang ada di dalam pertanyaan visi Hyundai Motor Company. Karena telah memenuhi gambaran yang jelas pada perusahaan di masa depan.
4. Visi dan misi tujuan Hidup saya adalah
Visi
Menjadi orang yang berguna bagi keluarga, mempunyai keluarga yang sakinah, mempunyai masa depan yang cerah
Misi
Untuk mencapai visi-visi diatas saya akan melakukan:
  • Selalu membantu orang tua
  • Belajar dengan serius agar cepat lulus dan mendapatkan pekerjaan yang bagus
  • Belajar untuk membina hubungan dini, seperti pacaran.